Cara Mengganti Background Autocad
Berikut caranya:- Pada tampilan layar Autocad, temen-temen ketik OP (Options) kemudian Enter
- Akan muncul kotak dialog Options
- Kilik pada menu Display kemudian klik Colors
- Muncul kotak dialog Drawing Window Colors
- Menu Context adalah jenis tampilan Autocad yang ingin dirubah warnanya, Menu Interface element adalah jenis item yang ingin dirubah warnanya
- Karena kita akan mengganti background autocad, pada menu Context pilih 2D model space, pada Interface element pilih Uniform background
- Selanjutnya pada menu Colors silahkan temen-temen pilih warna sesuai yang diinginkan
- Kemudian klik Apply & Close dan pada kotak dialog Options klik OK
- Selamat Background Autocad sudah selesai dirubah
Post a Comment